SEMARANG – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Tari menyelenggarakan culture exsplore baru-baru ini. Kegiatan ini dilaksanakan di Kampung Djadoel, Semarang. Kegiatan ini diikuti oleh 25 peserta.
“Kegiatan ini bertujuan untuk untuk mengenal budaya secara luas dan menjalin kerjasama bersama dengan Kampoeng Djadhoel,”Kata Ketua Panitia Fadilla Marshada. Dia juga menambahkan para peserta berkesempatan membuat secara langsung batik tulis.
“Kegiatan yang berlangsung meriah sehingga mendapat apresiasi dan tanggapan positif dari Universitas sebagai bentuk melestarikan asset budaya sebagai warisan bangsa Indonesia, menjadi bentuk nyata kepedulian mahasiswa USM terhadap budaya Indonesia,”tandasnya.
VIVI-USM