Semarang – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seji Tari Universitas Semarang menyelenggarakan OPEN STAGE VOL 1, yang dilaksanakan pada 25 Juni 2023. Open Stage atau bisa disebut Panggung Terbuka ini dilaksanakan di Simpang Lima, Semarang. Dengan peserta dari UKM Seni Tari USM sebanyak 27 mahasiswa dan peserta dari UKM Seni Tari UPGRIS sebanyak 8 mahasiswa yang […]
Read MoreSEMARANG – Pada hari Sabtu, 18 Maret 2023, bertempat di Aula Gedung V Lantai 6, Universitas Semarang. Telah dilaksanakan Diklat Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni Tari dengan tema “Let’s care about beauty with skills and healthy body” yang diselenggarakan oleh Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Seni Tari Universitas Semarang. Acara ini dihadiri oleh 42 peserta dari […]
Read MoreSemarang – Anggota Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Pelayanan Rohani Mahasiswa Katolik Universitas Semarang (PRMK USM) melaksanakan kegiatan Bakti Sosial yang dilaksanakan di Gua Maria Sendang Jati Gubug pada tanggal 30 Juli 2023. Sesuai namanya, kegiatan PRMK selalu berhubungan dengan pelayanan. Bakti Sosial yang diadakan kali ini pun berbeda dengan kegiatan PRMK USM yang dimana sebelumnya […]
Read MoreSemarang – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Korps Sukarela (KSR) Palang Merah Indonesia (PMI) Unit Universitas Semarang (USM) telah mengikuti kegiatan Latihan Gabungan (LATGAB) yang diadakan oleh KSR PMI Unit Universitas Negeri Semarang (UNNES) dengan tema “Improve Our Skills to be Outstanding Volunteers” pada 26-27 Agustus 2023 di Bumi Perkemahan Hardawalika, Gunungpati, Semarang. Kegiatan Latihan Gabungan […]
Read MoreSemarang –Pada tanggal 9 September 2023, UKM Pilus (Pusat Informasi dan Layanan Konseling), salah satu UKM yang mewadahi mahasiswa jurusan psikologi di Universitas Semarang mengadakan workshop pelatihan konseling sebaya yang khusus diperuntukkan bagi anggota UKM tersebut dan dihadiri oleh 63 peserta. Pelatihan ini diketuai oleh Maulinda Jinny Wulandari dengan mengangkat tema yang sering dijumpai di […]
Read MoreUnit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Paduan Suara Mahasiswa Sapta Gita Jaya mengikuti ajang Perlombaan Paduan Suara Satya Dharma Gita Choir Festival yang diadakan di Gedung Ki Narto Sabdo Taman Budaya Raden Saleh, pada tanggal 4-9 September 2023. Pada kesempatan kali ini, PSM Sapta Gita Jaya mengikuti dua kategori. Mixed Choir Category dan Folksong Choir Category. Dari […]
Read MoreSemarang-UKM Forum Komunikasi Islam Universitas Semarang (Fokmi-USM) mengadakan Latihan Kader Kepemimpinan Islam (LKKI) pada 15-16 September 2023 di Aula Masjid Baitur Rasyid USM. LKKI yang diikuti 25 peserta tersebut mengambil tema “Membangun Pemimpin yang Unggul dengan Semangat Islami”. Kegiatan tersebut menghadirkan 7 pemateri, yaitu : Dr Muhammad Junaidi SHI MH, Dr KH Muhammad In’amuzzahidin MAg, […]
Read MoreBeberapa atlet pencak silat Universitas Semarang mengikuti Pertandingan yang berlangsung pada 16–18 Desember 2021 bertempat di GOR Adi Unggul Bhirawa (AUB) Surakarta. AUB Cup 1 Jateng-DIY Tournament adalah kejuaraan tingkat nasional yang diselenggarakan untuk memperebutkan Piala Walikota Surakarta 2021. Kejuaraan ini digelar oleh STIE AUB Surakarta yang bekerja sama dengan Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI) […]
Read MoreSemarang- Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Fotografi Fokus Universitas Semarang (USM) menyelenggarakan kegiatan LOMBA FOTO pada tanggal 12 Agustus 2023 di Mr.K Bsb,Mijen “Acara ini bertujuan untuk meningkatkan daya saing peserta dalam hal pengambilan foto model” “Dalam mengambil foto,model ada cara atau teknik tersendiri agar foto tersebut tampak bagus, untuk itu, dengan pemahaman yang sudah di […]
Read MoreSemarang, Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM), Mahasiswa Pecinta Alam (Mapala) USM mengadakan Pendidikan dan Latihan (Diklat) Pengurus Bertempat di gd V ruang 34 Universitas Semarang, baru-baru ini. Kegiatan ini diikuti 30 anggota angkatan segawon ajag dan para pengurus mapala usm tahun 2022/2023. Dalam pelaksanaannya, calon anggota pengurus diberikan materi tentang kepemimpinan, birokrasi, keuangan, jurnalistik, AD-ART, serta […]
Read More