SEMARANG – 2021 merupakan tahun ke empat acara Gebyar & Festival Ekonomi ini diselenggarakan. Pada tahun ini mengusung tema “FUNTASTIC : Love is never found again …”. Gebyar & Festival Ekonomi diselenggarakan dengan serangkaian acara. Gebyar & Festival Ekonomi kali ini menggunakan konsep daring dan juga luring. Rangkaian acara Gebyar & Festival Ekonomi 4.0 dibuka […]
Read MoreSEMARANG – Himpunan Mahasiswa Teknologi Informasi (Himmatisi) Universitas Semarang (USM) menggelar workshop design grafis dengan tema “Menggali Potensi Desain Grafis di Masa Pandemi” pada Sabtu, 14 Agustus 2021. Acara ini diselenggarakan secara daring. Workshop yang menghadirkan narasumber salah satu dosen Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi (FTIK) USM Saifur Rohman Cholil, S.Kom., M.Kom ini diikuti sebanyak […]
Read MoreSemarang – BEM FTIK Universitas Semarang menggelar webinar yang bertema Inovasi dan Teknologi komunikasi di masa New Normal. Webinar tersebut diberi nama “TIK TALKS 2021” dilaksanakan pada hari Sabtu (27/3) secara daring. Arti dari TIK sendiri merupakan dari Fakultas sendiri yaitu Fakultas Teknologi Informasi dan Komunikasi, yang mana dimaksudkan bahwa BEM FTIK berbicara atau berdiskusi mengenai teknologi dan inovasinya […]
Read MoreSEMARANG – Salah satu Organisasi Kemahasiswaan KOPIMA Univesritas Semarang menggelar Pendidikan Anggota dalam rangka memberikan pendidikan tentang koperasi bagi anggota baru kopma kopima. kegiatan ini dilaksanakan secara daring melalui zoom meeting pada tanggal 7 Desember 2021. Kegiatan ini diikuti oleh 35 peserta yang terdiri dari pengurus, staff, kader dan anggota aktif Kopma KOPIMA. Pendidikan Anggota […]
Read MoreSEMARANG – Sebanyak 182 siswa menghadiri webinar pelatihan coklat yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknologi Hasil Pertanian Universitas Semarang pada Sabtu (29/5) secara daring. Acara ini mengambil tema “Potensi Coklat Bagi Millenial”. Para peserta yang terdiri dari siswa/i dari Kota Semarang, Demak, Blora, Pati, Jepara, Gorontalo, dan lain-lain. Acara yang dibuka oleh Dr. Ir. […]
Read MoreBadan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi USM ikuti Latihan Kepemimpinan Wilayah ISMEI Jateng – DIY
SEMARANG – (19/11/21) Ikatan Senat Mahasiswa Ekonomi Indonesia wilayah Jateng & DIY selenggarakan Latihan Kepemimpinan Wilayah 2022 di SCC UII Yogyakarta. Acara tersebut diikuti oleh anggota ISMEI Wilayah Jateng & DIY termasuk BEM FE USM. Acara yang dilaksanakan 3 hari mulai dari tanggal 19 sampai 21 ini turut menghadirkan Gubernur DIY Sri Sultan Hamengkubuwono X […]
Read MoreDewan Mahasiswa Universitas Semarang menggelar Dialog Mahasiswa dengan Pimpinan dan Dosen Universitas Semarang. Acara Dialog Mahasiswa ini dilaksanakan dua kali, dimana Dialog Mahasiswa 1 dilaksanakan pada Rabu, 2 Juni 2021 bertempat di ruang sidang utama gedung B lt.2 untuk peserta luring dan peserta daring melalui zoom meeting. Dialog Mahasiswa 2 dilaksanakan pada Selasa, 18 November […]
Read MoreSEMARANG-Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Universitas Semarang (USM) Sukses Gelar Sinergi Festival 2021 Pada 11/09/2021 S/d 10/11/21. Sebanyak 1500 Siswa SLTA Sederajat antusias mengikuti acara ini secara online. Melalui Dana Pengembangan Mahasiswa (DPM) USM Memberikan Kesempatan kepada Oganisasi Kemahasiswaan (ORMA) Untuk membuat Program Kerja Kreatif dengan tujuan memperkenalkan USM kepada masyarakat, Khususnya siswa SLTA sederajat dengan […]
Read MoreSEMARANG – UKM Fokus Universitas Semarang menggelar kegiatan Seminar dan Pameran Besar Fotografi yang diselenggarakan pada 22-24 Agustus 2021 di Gedung Monod Diephuis, Kota Lama Semarang. Kegiatan ini merupakan agenda tahunan yang diadakan UKM Fokus Universitas Semarang. Pada kegiatan tahun ini mengangkat Tema SETITIK : Menilik Setitik Ibu Pertiwi (X13). Acara diselenggrakan selama 3 hari dan terdapat […]
Read MoreSemarang– Himpunan Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Himalika) Universitas Semarang (USM) mengadakan kegiatan “Himalika Social Day” dengan tema Mengabdi dengan Aksi, Berbagi dengan Hati baru-baru ini. Kegiatan ini dilaksanakan di Panti Sunan Muria, Meteseh, Tembalang, Semarang, Jawa Tengah. Kegiatan ini dihadiri 45 orang. “Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan rasa kepedulian serta kepekaan terhadap sesama dan lingkungan, khususnya anak-anak […]
Read More