Berita

UKM Bola Basket Memeriahkan Lomba HUT RI Yang ke-78

Semarang (16/8/2023) – (Unit Kegiatan Mahasiswa) UKM Bola Basket mengadakan kegiatan perlombaan untuk memperingati hari Kemerdekaan Negara Republik Indonesia yang ke-78 dan mengajak seluruh ORMA/UKM untuk bergabung dalam acara tersebut. Acara tersebut diikuti oleh seluruh anggota UKM Bola Basket USM dan beberapa delegasi dari ORMA/UKM lainnya. Perlombaan pada acara tersebut antara lain pertandingan bola voli, […]

Read More

BEM FE USM MENGADAKAN WORKSHOP PERPAJAKAN 2023

Semarang – Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Ekonomi Universitas Semarang telah berkolaborasi dengan Unit Kegiatan Mahasiswa Kelompok Studi Perpajakan melaksanakan Workshop Perpajakan 2023 pada Kamis, 31 Agustus 2023 yang dimulai pukul 09.15 dan selesai pukul 12.00 bertempat di Gedung Fakultas Ekonomi Ruang N. 3.9. Pada kesempatan kali ini, Workshop Perpajakan 2023 mengusung tema “Pahami Pajak […]

Read More

USM Beri Penghargaan bagi Dosen pembimbing PKM Yang Lolos Didanai DIKTI

Semarang- Universitas Semarang (USM) memberikan penghargaan bagi dosen pembimbing Program Kreativitas Mahasiswa (PKM), baru-baru ini. Penyerahan penghargaan dilakukan saat upacara bendera memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 di Halaman Depan Auditorium Ir Widjatmoko USM. “Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan apresiasi bagi dosen yang telah berusaha keras membimbing proposal mahasiswa sampai lolos didanai,”Kata Wakil Rektor III […]

Read More

USM Beri Penghargaan kepada Dosen Pembimbing PKM yang Lolos Didanai DIKTI

Universitas Semarang (USM) memberikan penghargaan bagi dosen pembimbing Program Kreativitas Mahasiswa (PKM). Penyerahan penghargaan dilakukan saat upacara bendera memperingati HUT Ke-78 Republik Indonesia di Halaman Depan Auditorium Ir Widjatmoko USM. Ada 5 dosen yang menerima penghargaan yakni ”Dian Triyani SE MM dengan judul Briket Arang Batang Jagung”, Prof Dr Ir Haslina MSi dengan judul ”Pemberdayaan […]

Read More

HIMMATISI USM gelar workshop Internet of Things (IoT) guna tingkatkan pengetahuan mengenai penerapan IoT di era digital

Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknologi Informasi (HIMMATISI) Faktultas Teknologi Informasi dan Komunikasi Universitas Semarang menggelar kegiatan Workshop IoT (Internet of Things) dengan tema “ Pengembangan Sistem IoT Untuk Lampu Lalu Lintas Cerdas “di SMKN 4 Semarang secara Offline yang diikuti langsung oleh siswa – siswi SMKN 4 Semarang jurusan Elektronika Industri sebanyak 40 Orang pada Kamis, […]

Read More

UKM Optimus USM Gelar Upgrading Organisasi

SEMARANG (sigijateng.id) – Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Opini Pers dan Jurnalistik Mahasiswa Universitas Semarang (Optimus) Universitas Semarang (USM) menggelar kegiatan upgrading bagi para pengurus dalam mengurus organisasi di UKM Optimus pada Selasa, 29 Agustus 2023. Kegiatan ini diikuti 20 anggota UM di Aula Prof. Ir Joetata Hadihardadja, Lantai 6 Gedung V USM. Dalam kegiatan ini […]

Read More

Tri Dharma Perguruan Tinggi HMJ TS USM Lakukan Engineering Charity 2023

Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Sipil (HMJ TS) Universitas Semarang (USM) melakukan Pengabdian Masyarakat dengan menyelenggarakan USM Engineering Charity 2023, baru-baru ini. Kegiatan ini dilaksanakan di Dusun Watusari RT 01 dan 02 RW 06, Kelurahan Patemon, Kecamatan Gunungpati, Kota Semarang. Acara ini diikuti 36 mahasiswa aktif Universitas Semarang. Tema dari kegiatan ini adalah “Dari Mahasiswa Kepada Masyarakat”. […]

Read More

HMJ TS USM Selenggarakan Lomba AutoCAD Competition 2023 Tingkat SMA/SMK/Sederajat

Semarang – Himpunan Mahasiswa Jurusan Teknik Sipil (HMJ TS) Universitas Semarang (USM) menyelenggarakan lomba AutoCAD competition untuk SMA/SMK/Sederajat Sejawa Tengah, baru-baru ini. Kegiatan ini bertema “Menjadi siswa-siswi yang cerdas, kreatif dan inovatif dalam desain grafis AutoCAD” yang merupakan serangkaian acara dari USM Engineering Fair 2023. Kegiatan ini dilakukan  di Menara Lantai 5 Ruang 5.13 Universitas […]

Read More

Universitas Semarang Turunkan Lima Tim di Gemastik

SEMARANG – Universitas Semarang menurunkan lima tim dalam Pagelaran Mahasiswa Nasional Bidang Teknologi Informasi dan Komunikasi (Gemastik), baru-baru ini. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh program pusat prestasi nasional Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi. ”Pelaksanaan Gemastik XVI dilaksanakan dengan metode daring sampai dengan babak penyisihan dan metode luring untuk babak final dan puncak acara,” ujar Kabag […]

Read More

BEM FTP USM GELAR FESTIVAL PANGAN LOKAL KOTA SEMARANG “AGRICHFEST II”

Semarang – Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Semarang (BEM FTP USM) menyelenggarakan kegiatan yang bernama Agrichfest II dengan Tema “Inovasi Pangan Berbasis Komoditas Lokal”. Pada dasarnya kegiatan Agrichfest ini merupakan kegiatan tahunan dalam bentuk lomba inovasi pangan oleh siswa SMA/SMK atau sederajat yang dimulai dari tahun kemarin, sehingga tahun ini diberi nama Agrichfest […]

Read More